SIMULASI ANBK SMP 2023
Sebelum melaksanakan ANBK yang sesungguhnya, siswa dapat melakukan simulasi ANBK 2023 untuk berlatih sekaligus mempersiapkan diri.
ANBK adalah Asesmen Nasional Berbasis Komputer.
ANBK ini dirancang dan dilaksanakan oleh Kemendikbud sebagai pengganti Ujian Nasional (UN).
Mengutip dari laman ANBK Kemdikbud, ANBK terdiri dari tiga instrumen, yaitu:
- Asesmen Kompetensi Minimum (AKM)
- Survei Karakter
- Survei Lingkungan Belajar.